TELAH DIBUKA REKRUTMEN PROGRAM PENDIDIKAN GURU PENGGERAK ANGKATAN 7 KEMENDIKBUD RISTEK
Telah dibuka kembali Rekruitmen Program Pendidikan Guru Penggerak oleh Kemendibud Ristek Angkatan 7.
Para guru NU segera daftarkan diri anda melalui link yang tersedia.
🖊️ Registrasi akan dibuka mulai tanggal 14 Maret– 15 April 2022.
🖋️ Tahap 1 : registrasi, pengisian dan penilaian biodata, dan penilaian esai;
✒️ Tahap 2 : penilaian simulasi mengajar dan wawancara.
Calon guru penggerak akan mengikuti pendidikan guru penggerak selama 6 (enam) bulan.
💽 PERSYARATAN
1️⃣ Guru ASN maupun NON ASN baik dari sekolah negeri maupun sekolah swasta;
2️⃣ Memiliki akun guru di Data Pokok Pendidikan (Dapodik);
3️⃣ Memiliki kualifikasi pendidikan minimal S1/D4;
4️⃣ Memiliki pengalaman mengajar minimal 5 (lima) tahun;
5️⃣ Memiliki masa sisa mengajar tidak kurang dari 10 (sepuluh) tahun.
Untuk Mengetahui Daerah Sasaran PPGP Angkatan 7 Silahkan Baca Selengkapnya disini :
📨 Gabung Grup Telegram Guru Penggerak Angkatan 7